Monday, March 15, 2010

TVku

Ketika TV telah menyihir sebagian orang, TV bukan lagi menjadi kebutuhan pelengkap, tetapi telah menjadi kebutuhan pokok yang harus dipenuhi. Hal inilah yang menginspirasikan Rumah Produksi Sekolah Tunas Muda untuk memproduksi sebuah film pendek berdurasi 25:33 menit dengan judul TVku. Film Fiksi ini disutradarai oleh Daniel Hariman Jacob dan diproduksi pada tahun 2007.




No comments: