Sunday, March 14, 2010

Topeng Ibuku

Topeng Ibuku, adalah Film Pendek berdurasi 23:54 menit yang bercerita tentang Perjuangan Ratih menghidupi Aning, anaknya, saat suaminya pergi ke luar negeri mencari pekerjaan dengan status illegal. Ironisnya, sang suami berhutang kepada seorang rentenir untuk ongkos kerja ke luar negeri. Ratih harus menutupi kebutuhan hidup keluarganya sendiri serta membayar hutang yang ditinggalkan suaminya. Film ini merupakan film Fiksi yang disutradarai oleh Dedi Darmono dan diproduksi oleh Tadinka Pictures, tahun 2007.



No comments: